Selamat Datang di Blog
Struktur Bangunan Untuk Lahan Gambut, Ini Penerapannya!
Indonesia merupakan negara yang kaya akan hewan dan juga tumbuhan. Banyaknya vegetasi tumbuhan di Indonesia sangat mempengaruhi kondisi tanah. Selain menjadikan tanah kaya akan unsur hara sehingga sangat bagus untuk ditanami, ternyata keberadaan vegetasi yang rapat...
Tips Menghindari Pembengkakan Biaya Membangun Rumah
Membangun rumah adalah perkara yang rumit, baik dikerjakan dengan dengn perencanaan sendiri atau di percayakan kepada kontraktor. Kjika menggunakn jasa kontraktor, anda harus memilih jasa kontraktor terpercaya dan hal ini tidaklah mudah. Untuk pelaksanaan pembangunan...
Tips Membasmi Rayap yang Bisa Dipraktikkan Sendiri
Dalam perawatan rumah, rayap merupakan salah satu hama yang mengganggu. Hama ini sering menjadi masalah yang ditemui pada kontruksi bangunan serta perabotan atau furniture yang memungkinkan hama ini berkembang. Rayap ternyata tidak bisa disepelekan sehingga diperlukan...
Tips Membangun Kos-kosan Dengan Harga Sewa Terjangkau
Salah satu peluang bisnis yang menjanjikan seperti sekarang ini adalah bisnis properti. Sebagai contoh dari bisnis tersebut ialah dengan membangun bisnis hotel bila memiliki lahan di tengah kota atau dekat dengan destinasi wisata. Jika lingkungan tempat tinggal berada...
Keuntungan Menggunakan Jasa Waterproofing PT Sinergia
Waterproofing menjadi idola bagi orang – orang yang ingin melindungi dan merawat bangunan agar tetap awet dan kuat sehingga aman di huni. Hal itu tentu menjadikan suatu peluang bagi para produsen untuk mengembangkan bisnis jasa waterproofing. Salah satu pengembang...
Keuntungan Menggunakan Jasa Anti Rayap PT Sinergia
Jasa pembasmi hama merupakan penyedia layanan untuk membantu membasmi ataupun mengendalikan hama pengganggu maupun perusak yang ada di sekitar lingkungan rumah ataupun usaha. Hama yang sering merepotkan adalah kecoa, semut dan juga rayap. Desain rumah Joglo yang unik...
Tips Memilih Jasa Kontraktor Terpercaya
Saat ini terdapat banyak jasa kontraktor di setiap tempat maupun daerah. Masing-masing berusaha menawarkan jasanya melalui berbagai cara promosi. Melalui situs online, melalui iklan media dan berbagai cara promosi dari jasa advertising lainnya. Seolah memang jasa...
Informasi Bisnis Hotel yang Menarik Untuk Diketahui
Saat ini, peluang bisnis hotel menjadi sangat menjanjikan. Terutama jika bangunan usaha bisnis hotel berada di tempat – tempat strategis atau daerah tujuan wisata. Sebagai contohnya adalah daerah Jogjakarta. Sebagai tempat destinasi wisata tentunya banyak wisatawan...
Desain Rumah Joglo yang Berstruktur Unik
Bagi yang berdomisili di Jogja hingga Jawa Tengah pasti tidak asing dengan Rumah Joglo. Desain Rumah Joglo begitu unik karena mencerminkan budaya tertentu. Selain bentuknya yang bisa diterjemahkan dengan berbagai sudut pandang, tentu saja menarik untuk membahas...
Optimasi SEO Untuk Website Kontraktor, Perlukah?
Jika kita tengok mundur 10 tahun kebelakang sejak artikel ini ditulis. Gaya marketing perusahaan kontraktor tentu sangat berbeda dengan sekarang. Dahulu pengusaha kontraktor mengandalkan jaringan offline yang kuat. Semakin banyak kenal dengan orang yang memiliki...
Tips Bangunan Bertingkat Tahan Gempa
Bencana alam seperti gempa bumi memang tidak dapat dihindarkan pada wilayah rawan gempa, seperti Indonesia. Faktanya pada tahun 2018 telah terjadi gempa dengan kekuatan 7,4 SR di Palu Donggala. Banyak bangunan yang tadinya berdiri kokoh menjadi rata dengan tanah. Hal...
Tips Membangun Rumah Memakai Jasa kontraktor
Setiap orang tentu mengharapkan untuk mempunyai rumah sendiri selain lebih nyaman tidak memikirkan lagi uang sewa untuk membayar rumah kontrakan ataupun apartemen. Namun, seiring berjalannya waktu pasti ada kendala saat ingin membangun rumah mulai dari permasalahan...
Syarat Administrasi Membangun Rumah di Jogja
Memiliki hunian meskipun hanya bisa membangun rumah tipe minimalis yang nyaman tentu menjadi dambaan bagi setiap orang. Arti nyaman di sini bukan hanya sekedar tempatnya saja, akan tetapi nyaman karena telah mengantongi izin. Perizinan itu merupakan syarat...
Manfaat Aplikator Epoxy
Teknologi bangunan yang semakin maju menjadikan manfaat jasa kontraktor sangat terasa. Dengan jasa kontraktor maka Anda akan di beri pengarahan da juga pengetahuan agar membangun dengan teknik dan bahan terbaik dan tentu saja paling mutakhir. Termasuk salah satunya...
Informasi Tentang Umur Ketahanan Bangunan
Pembangunan di berbagai kota di Indonesia semakin pesat. Baik itu bangunan publik yang dibangun oleh pemerintah, bangunan milik swasta ataupun milik individu. Sebagian besar bangunan pada umumnya terbuat dari beton dan kayu. Selain itu pada saat ini banyak juga...
Kriteria Bangunan untuk Bisnis Yang Ideal
Mendirikan bangunan untuk usaha bisnis anda tentu membutuhkan suatu kriteria. Pada masing – masing kriteria tersebut juga akan disisipkan ide atau keinginan bangunan impian yang diharapkan. Oleh sebab itu, sebelum salah langkah dalam membangunnya, maka lihatlah dahulu...
Inilah Manfaat Menggunakan Jasa Kontraktor Bangunan
Sebelum membangun sebuah hunian rumah tentu memerlukan Rancangan Anggaran Biaya untuk mengetahui sejauh mana dana yang dibutuhkan. Apabila mempercayakan kepada pihak pengembang kontraktor akan mendapatkan Rancangan Anggaran biaya yang lebih rinci dan detail. Anggaran...
Tips Membangun Rumah Tahan Gempa
Peristiwa bencana alam di Indonesia sering kali terjadi, salah satunya adalah gempa karena memang negara Indonesia secara geografis berada di jalur pertemuan dua lempeng. Hal ini dibuktikan dengan adanya peristiwa gempa Lombok, Palu dan Donggala pada tahun 2018. Dan...
















